Subnetting
Subnetting
Subnetting adalah metode atau teknik membuat
network dengan cara mengorbankan bit host.
Kegunaan subnetting :
· Untuk
menentukan batas net ID dalam suatu subnet.
·
Memperbanyak jumlah network.
· Mengurangi
jumlah host dalam suatu network.
· Untuk
mengurangi tingkat gangguan atau tabrakan data dalam suatu network.
· Efisiensi
penggunaan IP Address.
· Pendelegasian
kekuasaan untuk pengaturan.
· Mempermudah
menejemen jaringan.
· Mengatasi
masalah perbedaan hardware dan software dan topologi untuk jaringan
Contoh soal :
Carilah netmask, host, range dari IP
192.168.10.0/30.
Penyelesaian:
IP = 192.168.10.0/30
Decimal = 11111111.11111111.11111111.11111100
Netmask = 255.255.255.252.
Mencari network = 2n(n = bilangan decimal yang
bernilai 1)
=
26 = 64
Mencari host = 2h (h= bilangan decimal
yang bernilai
=
22 = 4
Mencari range = 256 – 252 = 4
Berikut hasilnya :
Komentar
Posting Komentar